Contact Form

 

Taksonomi Tanaman Pepaya

Tumbuhan Pepaya yang berbuah
Taksonomi Tanaman Pepaya
Menurut Dirjen Hortikultura (2007), klasifikasi tanaman, pepaya termasuk dalam famili Caricaceae. Famili ini memiliki empat genus, yaitu Carica, Jarilla, Jaracanta, dan Cylicomorpha. Namun yang banyak dibudidayakan adalah genus Carica

Morfologi Tanaman Pepaya (Carica pepaya L.)
Taksonomi dan Botani Pepaya 
Pepaya (Carica pepaya L.) adalah tanaman yang berasal dari Amerika Tropis, dengan pusat penyebaran tanaman berada di daerah sekitar Meksiko dan Costa Rica. Tanaman pepaya merupakan tanaman dikotil yang termasuk dalam famili Caricaceae. Tanaman pepaya terdiri atas lima genus dan 34 spesies. Spesies Carica pepaya L. merupakan salah satu spesies yang memiliki nilai ekonomi penting. 


Gambar skematis tumbuhan pepaya
Kesimpulan
Tumbuhan monokotil dan dikotil ialah salah satu penggolongan secara garis besar dari kelompok tetumbuhan, oleh sebab itu dengan pengamatan ini diharapkan mampu menganalisis tipe tumbuhannya berdasarkan morfologi. Tanaman pepaya (Carica pepaya, L) termasuk ke dalam kelas Dicotyledonae,yang memiliki ciri-ciri sebagai berikut:sistem perakaran tunggang dan akar-akar cabang yang tumbuh mendatar ke semua arah pada kedalamam 1 meter atau lebih dan menyebar sekitar 60-150 cm atau lebih dari pusat batang tanaman,batang tanaman pepaya berbentuk bulat lurus berbuku-buku,di bagian tengahnya berongga dan tidak berkayu,daun pepaya bertulang menjari (palminervus).

Berikut Penjelasan lebih detailnya.

Lokasi:

Mojokerto, East Java, Republic of Indonesia

view large map

Total comment

Author

Unknown